F-16 block 32 (photo : Defencetalk)
Berita mengenai kisruhnya hibah F-16 masih berlanjut dalam Fokus majalah.... "Ramai-ramai Sebelum Jet Datang", "Bertempur dengan F-16 block 32 Siapa takut ?" kemudian.... "Bekas Tapi Bukan Rongsokan".
Kelihatannya F-16 hibah yg diterima akan di upgrade menjadi F-16 block 32+ yg berkemampuan mendekati block 52.
Upgrade meliputi:
Upgrade meliputi:
- Mesin menjadi PW-220E
- Radar dan operational flight plan setara dengan block 50/52
- peralatan pemandu navigasi terbaru, memadukan INS/GPS dan berakurasi tinggi
- HUD terbaru, kompatibel dgn Mounted Cueing System dan NVG
- Mampu menggunakan targeting POD canggih (Sniper/Litening)
- RWR dan chaff flare dispenser standar USAF
- 2 layar warna dan layar digital moving map (seperti pada block 52)
Kalau Radar dan operational flight plan setara dengan block 50/52 yaitu APG-68(v)9 dengan kemampuan mencari 160 mil laut, berarti kita setidaknya bisa mengimbangi f16 C/D block 50/52 punya singapura,Grifen,sukhoi MKI.
Dan Menurut informasi dari kemenham melalui menhan seperti yang di beritakan di media online juga mengupgrade persenjataan yang dibawanya, avionik, air frame, dan enjinenya artinya F16 bock 25 yang di upgrade ke Block 32+ itu mampu membawa persenjataan sebagai berikut:
| AGM-65 Maverick Air-to-ground missile |
| AGM-84 Harpoon Anti-ship missile |
| AIM-120 AMRAAM Advanced Medium Range Air-to-Air Missile |
| AIM-7 Sparrow Medium Range Air-to-Air Missile |
| AIM-9 Sidewinder Short Range Air-to-Air Missile |
| AN/AAQ-13 & AN/AAQ-14 LANTIRN Navigation & Targeting Pod |
| GBU-31 and GBU-38 JDAM Joint Direct Attack Munition |
M61 A1 Vulcan 20mm gatling gun system | |
Other Armament | |
US Tri-Service Designation System Electronic Equipment | |
US Tri-Service Designation System Guided Missiles |
Semoga Upgrde bukan hanya upgrdenya saja tapi persenjataan diatas harus dibeli kalau tidak, .. baik yang bekas atau baru seperti layaknya macan ompong.
Perlu diketahui kita sudah punya 10 unit Sukhoi (6 unit sudah diorder menunggu kedatangan), 10 F16 A/B block 15 OCU (24 unit f16-block 25 diupgrade ke block 32 + sedang proses dan dikabarkan f16 sebelumnya yang kita miliki akan di upgrade juga), 16 unit T50 golden eagle (baby F16) dari korsel menunggu kedatangan, 16 unit super tucanno menunggu kedatangan, kedepan RI melalui kemhan berencana membeli 180 unit varian sukhoi dan TNI AU berminat terhadap sukhoi 35 BM dan T50 Pakfa, RI juga Joint production dan TOT dengan korsel dalam pembuatan F33/IFX/KFX , RI direncanakan mendapat 50 unit f33.
Semoga paparan diatas bisa bermanfaat bagi kita semua.
wasalam
by IWJ
Indonesia defence 2012
No comments:
Post a Comment
DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK