Pages

Thursday, November 11, 2010

LST 117 Meter Rancangan PT PAL


(Foto: Berita HanKam)

11 November 2010 -- Dislitbangal dan PT. PAL Indonesia akan membangun 7 kapal jenis LST dalam kurun waktu 2 tahun. LST modern sepanjang 117 meter akan gantikan LST kelas Teluk Langsa yang telah berusia lebih dari 60 tahun. Sebagian LST kelas Teluk Langsa tidak dioperasikan tetapi tetap dirawat daya apungnya.

Data spesifikasi LST 117 meter

Helipad dibagian buritan. (Foto: Berita HanKam)

Panjang : 117 m
Lebar : 22 m
Kapasitas bahan bakar : 500 ton
Kapasitas air bersih : 600 ton
Kecepatan : maksimal 16 knot/operasional 14 knot
Daya mesin : 2x 2700 Kw
Penumpang : 782 orang; 124 awak kapal, 7 awak helikopter, serta 651 prajurit

Berita HanKam

No comments:

Post a Comment

DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK

BERITA POLULER

BACA JUGA: