Pages

Tuesday, September 28, 2010

PROTOTYPE PESAWAT SUPER CANGGIH GERENASI KE V CHINA


Ditengah negara barat berlomba-lomba membuat pesawat tempur super canggih, China sebagai negara adidaya di Asia juga membuat sebuah prototype pesawat super canggih  yang tidak kalah dengan negara-negara barat.

Prototype pesawat tempur generasi ke 5 tersebut di beri nama J-12 atau Jian-12  dan untuk pasar luar negeri di beri nama F-12, pesawat tempur ini nantinya akan rampung pada tahun 2012 – 2015 dan telah memiliki kode XXJ oleh AS’s Office of Naval Intelligence (ONI). Pembangunan Pesawat tempur J-12 ini dimaksudkan untuk menyaingi pesawat tempur canggih seperti SU-30MMK Russia dan F-22 Reptor (USA)

Kalau melihat sejarah pengembangan pesawat tempur china terdahulu seperti J-10 yang pembuatannya diambil dari kerangka pesawat Israel dengan bermesinkan Russia, peranan Russia harapkan kedepan mampu memberikan sumbangsih dalam pengembangan secara ekstensif dalam mendukung teknologi pembuatan pesawat tempur generasi ke 5 China.


Tidak banyak yang diketahui tentang J-12 saat ini. Tapi banyak sumber dari dalam yang mengatakan    J-12 akan meniru F-22A dan ini ditegaskan oleh petinggi sumber dalam pabrik mengkonfirmasikan bahwa pesawat J-12 di desain bermesin ganda dan dioperasikan oleh dua awak dalam system navigasinya.


Stealthiness merupakan bagian integral dari semua desain pesawat tempur baru dan J-12 tidak terkecuali. Dalam mengusung penggerak dan daya geber China mempercayakannya kepada Mesin buatan Russia, dan untuk teknologi Stealth China mengadopsi teknologi ala USA (F-22) raptor. Sedangkan dalam pembuatan  body china mempercayakannya kepada Israel, Menariknya, desainer pesawat Cina akan benar-benar melakukan 'lompatan generasi' jika J-12 berhasil di kembangkan. 



http://rixco.multiply.com/journal?&page_start=60

No comments:

Post a Comment

DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK

BERITA POLULER

BACA JUGA: