
Para panitia demonstrasi di Mesir hari ini (31/1) menyerukan masyarakat untuk ikut berpartisipasi dalam demonstrasi sejuta umat di Kairo guna memperuncing desakan terhadap Presiden Mesir Hosni Mubarak untuk meninggalkan kekuasaan. Demikian dilaporkan AFP.
Seruan demonstrasi sejuta umat itu dikemukakan menyusul perintah tembak mati yang diinstruksikan oleh Mubarak kepada militer negara ini.
Sedikitnya, 150 orang tewas dalam instabilitas di Mesir dan ribuan lainnya cedera. (IRIB/MZ/SL)
IRIB
No comments:
Post a Comment
DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK