Pages

Friday, August 6, 2010

UNIFIL Periksa Perbatasan Israel-Libanon

GB
UNIFIL melakukan pemeriksaan secara terperinci tentang segala upaya dan usaha serta prosedur yang telah ditempuh oleh prajurit Konga dalam menghadapi dan menangani insiden yang telah berlangsung pada tanggal 3 Agustus 2010. (Puspen TNI)
GB
UNIFIL memberikan apresiasi atas penanganan yang tepat dan baik oleh Batalyon Indonesia. (Puspen TNI)

GB
Pemeriksaan tersebut berlangsung pada 4 Agustus kemarin di TKP perbatasan Israel-Libanon. (Puspen TNI)
GB
Pasukan TNI yang tergabung dalam pasukan perdamaian PBB pun kini telah kembali melaksanakan tugasnya dengan normal. (Puspen TNI)
GB
Pertempuran 3 Agustus lalu sendiri menewaskan 3 personel Lebanese Armed Forces (LAF), 1 orang wartawan media lokal dan 2 orang perwira senior Israeli Defence Forces (IDF). (Puspen TNI)

Foto Lain

  • Slide #1
  • Slide #2
  • Slide #3
  • Slide #4
  • Slide #5

Paska pertempuran antara pasukan Israel dan Libanon Markas Besar UNIFIL beserta Sektor Timur UNIFIL dan Tim Investigasi UNIFIL melakukan pemeriksaan di TKP.

sumber : detik foto




No comments:

Post a Comment

DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK

BERITA POLULER

BACA JUGA: