Pages

Sunday, May 5, 2013

TNI Pamer Kecanggihan Alutsista di Depan SBY


Dalam latiah tersebut, TNI AU mengerahkan sejumlah pesawatnya seperti F-16, pesawat Sukhoi, Super Tucano. Ghazali Dasuqi/detikFoto. 
Latgab TNI 2013 digelar di Puslatpur Marinir Baluran Karangtekok, Situbondo, Jumat (3/5/2013). 
Dalam latihan gabungan tersebut TNI unjuk kecanggihan alat utama sistem persenjataan (alutsista) di depan Presiden SBYdan Wapres Boediono. 
Presiden SBY memantau latihan gabungan dengan didampingi Wapres Boediono. Ghazali Dasuqi/detikFoto. 
 Latihan gabungan yang dilaksanakan terdiri dari operasi khusus, operasi udara, operasi laut gabungan, operasi amfibi, operasi linud, operasi pendaratan administrasi dan operasi darat gabungan.
 Dalam Latgab tersebut para prajurit TNI melakoni skenario menghancurkan kekuatan musuh
 Berbagai alutsista modern TNI AD, TNI AL, dan TNI AU, dikerahkan dalam latihan gabungan tersebut. 
 Skenario latihan diawali dengan pendaratan amfibi Marinir untuk merebut sasaran di pantai Banongan, Situbondo. 
 Para prajurit TNI menyerbu musuh
 Beberapa prajurit TNI melakukan pengintaian.
 Amfibi Marinir melakukan pendaratan. Dalam Latgab tersebut para prajurit TNI tampak cekatan memainkan alutsista saat melakoni skenario menghancurkan kekuatan musuh
Sumber : Detik Foto

2 comments:

  1. masalah makan rangsum prajuirt, masalah rompi anti peluru, masalah teleskop malam dan DPR hrs melihatnya apa sdh benar. Contoh, rangsum TNI masih banyak yg diragukan daya tahan/bau/kadaluwarsa selanjutnya masalah rompi hrs ringan agar gerakan pasukan cepat bukan malah menghambat masalahnya rompi baja beratnya 20kg selanjutnya masalah teleskop utk prajurit kita jangan menjadi bidikan lawan hrs disiapkan teleskop malam agar gerakan malam lebih menguntungkan.

    ReplyDelete
  2. TNI bukan pamer melaporkan, oleh karena pak pres sdh tahu alutsista apa yg diadakan oleh TNI dan pak pres hanya mengecek apa sdh benar pembelian alutsista tsb.

    ReplyDelete

DISCLAIMER : KOMENTAR DI BLOG INI BUKAN MEWAKILI ADMIN INDONESIA DEFENCE , MELAINKAN KOMENTAR PRIBADI PARA BLOGERSISTA
KOMENTAR POSITIF OK